Tumbuhan lumut biasa hidup di tempat-tempat lembab seperti dibawah pohon atau tumbuh menempel pada bebatuan, lumut bagi kebanyakan orang bukanlah tumbuhan yang istimewa. Tapi, bagi Anda pecinta tanaman bonsai, lumut ini bisa kita gunakan sebagai penghias pada media tanam agar lebih menambah kesan tua pada tanaman bonsai.
Maka kali ini kita akan membagikan cara menumbuhkan lumut pada media tanam bonsai
Oke, langsung saja ya ?
Yang perlu dipersiapkan:
- Wadah, terserah mau mengunakan apa, bisa mangkok atau mungkin kita bisa mengunakan barang-barang bekas.
- Kuas.
- Tumbukan, bisa mengunakan batu sama batu, atau blender juga ngak masalah asal ngak di marahin istri aja, hehehehe..
- Plastik putih yang agak lebar.
- Pisau.
Pertama Kamu cari lumutnya dulu, bawa pisau dan wadah biasanya menempel di batu batu itu, yaps sudah ketemu ya? Kalo sudah, sekarang kamu ambil mengunakan pisau dengan cara di kerik, lalu masukan wadah yang sudah di persiapkan tadi. Untuk lebih lengkapnya silahkan tonton video di atas.